Sebanyak 4 Warga Meninggal Dunia Jadi Korban Akibat Bencana Tanah Longsor di Kabupaten Ende, NTT

Avatar photo

- Pewarta

Sabtu, 8 Juni 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Korban jiwa tanah longsor di Kelurahan Rewarangga, Kecamatan Ende Timur, Kabupaten Ende, Provinsi Nusa Tenggara Timur, Jumat (7/6/2024). (BPBD Kabupaten Ende)

Korban jiwa tanah longsor di Kelurahan Rewarangga, Kecamatan Ende Timur, Kabupaten Ende, Provinsi Nusa Tenggara Timur, Jumat (7/6/2024). (BPBD Kabupaten Ende)

NUSRARAYA.COM – Hujan dengan intensitas yang tinggi disertai durasi yang cukup lama menyebabkan tanah longsor di Kabupaten Ende, Provinsi Nusa Tenggara Timur.

Sebanyak empat jiwa meninggal dunia akibat peristiwa yang terjadi pada Jumat (7/6/2024) pukul 06.00 WITA

Tanah longsor ini terjadi di Kelurahan Rewarangga yang masuk dalam wilayah administratif Kecamatan Ende Timur, Kabupaten Ende, Provinsi Nusa Tenggara Timur.

Berdasarkan data yang diterima Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), tercatat sebanyak satu KK/ empat jiwa meninggal dunia.

Satu rumah rusak berat dan dua rumah terancam akibat bencana tanah longsor ini.

Wilayah Kabupaten Ende Provinsi Nusa Tenggara Timur masih akan dilanda hujan lebat dengan status waspada hari ini.

Sebagaimana menurut laporan peringatan dini yang dikeluarkan oleh Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG).

BPBD Kabupaten Ende dan BPBD Provinsi Nusa Tenggara hingga saat ini masih terus melakukan koordinasi dan monitoring dampak tanah longsor ini ke aparat kelurahan di daerah terdampak.***

Sempatkan untuk membaca berbagai berita dan informasi seputar ekonomi dan bisnis lainnya di media Infokumkm.com dan Harianinvestor.com

Jangan lewatkan juga menyimak berita dan informasi terkini mengenai politik, hukum, dan nasional melalui media Adilmakmur.co.id dan Aktuil.com

Sedangkan untuk publikasi press release di media ini atau serentak di puluhan media lainnya, klik Rilisbisnis.com (khusus media ekbis) dan Jasasiaranpers.com (media nasional)

WhatsApp Center: 085315557788, 087815557788, 08111157788.

Pastikan download aplikasi portal berita Hallo.id di Playstore (android) dan Appstore (iphone), untuk mendapatkan aneka artikel yang menarik.

 

Berita Terkait

10 Orang Warga Meninggal Dunia Akibat Erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki Berdasarkan Permutakhiran Data
Kabupaten Sikka NTT Siap Menjalankan Program Makan Bergizi Gratis dengan Tungku Biomassa
Ditemukan Tim Gabungan, Seorang Warga Terseret Arus Sungai Saat Banjir Belu, Nusa Tenggara Timur
Tak Ada Korban Meninggal dalam Gempa NTT, Sebanyak 520 Jiwa di Kabupaten Kupang Terdampak Gempa Tektonik
Guncangan Kuat Gempa M6,6 di Pagi Hari Kagetkan NTT, Warga Panik dan Berhamburan Keluar Rumah
Gempa dengan Kekuatan 6,6 Magitude Guncang Kota Kupang Kamis, 2 November 2023
SUARAKUPANG.COM DIJUAL: Media Masih Berjalan dengan Nama Domain Super Cantik, Harga Menarik
Hari Ini Gunung Ile Lewotolok Alami Erupsi hingga 49 Kali, Warga Disarankan Pakai masker dan Lindungi Mata

Berita Terkait

Selasa, 5 November 2024 - 14:00 WIB

10 Orang Warga Meninggal Dunia Akibat Erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki Berdasarkan Permutakhiran Data

Jumat, 2 Agustus 2024 - 13:35 WIB

Kabupaten Sikka NTT Siap Menjalankan Program Makan Bergizi Gratis dengan Tungku Biomassa

Sabtu, 8 Juni 2024 - 20:48 WIB

Sebanyak 4 Warga Meninggal Dunia Jadi Korban Akibat Bencana Tanah Longsor di Kabupaten Ende, NTT

Jumat, 8 Maret 2024 - 11:15 WIB

Ditemukan Tim Gabungan, Seorang Warga Terseret Arus Sungai Saat Banjir Belu, Nusa Tenggara Timur

Sabtu, 4 November 2023 - 09:48 WIB

Tak Ada Korban Meninggal dalam Gempa NTT, Sebanyak 520 Jiwa di Kabupaten Kupang Terdampak Gempa Tektonik

Berita Terbaru